Toyota calya memasuki pangsa pasar Indonesia pada tahun 2016 termasuk kedalam kategori mobil MPV dengan harga termurah. Mobil MPV keluarga ini lengkap dengan spesifikasi dan fitur yang memumpuni serta menarik. Termasuk kedalam kelas mobil LCGC yang berarti Low Cost Green Car alias mobil yang hemat bahan bakar dan ramah untuk lingkungan. Bersifat multifungsi membuat mobil ini diminati oleh para masyarakat Indonesia untuk melakukan aktivitasnya sehari-hari.
Untuk desain eksterior yang dimiliki toyota calya dapat kita lihat pada sector depan memiliki kesan yang mewah saat pertama kali melihatnya dengan lampu depan yang dirancang menggunakan jenis lampu dengan sudut jauh lebih besar. Pada bagian grille mobil ini dirancang menggunakan model yang sangat menawan, terdapat pula logo burung garuda yang dilapisi dengan chrome pada bagian tengah grille-Nya.
Beralih ke samping mobil ini, jika dilihat maka akan menampilkan kesan yang lebih bongsir karena memiliki space interior yang lebih luas. Pada bagian belakang mobil ini memiliki lampu belakang dengan bagian kaca yang elegan, untuk lampunya di design mirip dengan saudaranya yaitu kijang innova.
Beralih ke desain interior mobil ini memiliki kabin dengan konsep yang lebih sederhana namun tetap memberi kesan mewah, pada bagian dashboard menggunakan multi layer dashboard yang memberi kesan menawan dan dapat mempesona penggunanya. Untuk bagian tengah ada fitur finger rest yang dapat membuat pengendara dapat beristirahat jari sejenak saat berkendara.
Untuk tipe MPV murah toyota calya ini tidak kalah menariknya dengan saudara MPV lainnya di kelas toyota menggunakan mesin yang berkapasitas 1197 cc, teknologi 4 Cylinder, Dual VVT-I yang membuat performa mesin semakin maksimal. Tenaga yang mampu dihasilkan sebesar 88 Ps / 6000 rpm dan torsi maksimum sebesar 11 Kgm / 4200 rpm, dengan system transmisi manual 5 jenis percepatan atau 4 jenis percepatan untuk transmisi otomatis.
Untuk fitur toyota calya dilengkapi dengan rear AC yang mampu menjaga suhu dalam kabin tetap stabil. Space kaki pada toyota calya juga luas sehingga dapat memberikan kenyamanan maksimal untuk penggunanya. Untuk fitur hiburan toyota calya juga dilengkpai dengan audio dan video system yang dapat dihubungakn dengan port USB untuk mendukung kebutuhan konektivitas smartphone. Toyota calya juga dilengkapi dengan fitur immobilizier dan remote alarm yang dapat menunjang keamanan pengguna mobil tersebut. Ini merupakan penjelasan singkat mengenai spesifikasi toyota calya. Untuk harga calya bandung, yaitu sebagai berikut :
- Calya 1.2 E STD M/T (Harga Calya Bandung) Rp 139 Juta
- Calya 1.2 E M/T (Harga Calya Bandung) Rp 142 Juta
- Calya 1.2 G M/T (Harga Calya Bandung) Rp 148 Juta
- Calya 1.2 G A/T (Harga Calya Bandung) Rp 160 Juta
Hal diatas merupakan harga calya bandung yang dapat Anda jumpai di dealer auto2000 terdekat. Untuk yang berada diluar daerah bandung, Anda tidak perlu khawatir karena auto2000 termasuk dealer toyota terbesar di Indonesia. Jadi otomatis dealer auto2000 sudah tersebar ke seluruh bagian Indonesia. Setiap daerah memberikan harga yang berbeda untuk setiap mobil toyota, jadi pastikan Anda untuk mencari tahu atau mengeceknya terlebih dahulu sebelum melakukan pembelian mobil toyota melalui website resmi auto2000. Dalam website resmi auto2000 memberikan informasi lengkap yang dapat menjawab semua petanyaan Anda.