Asam lambung yang tiba-tiba naik ini memang sangat mengganggu di saat melakukan aktivitas sehari-hari. Maka dari itu, diperlukan cara mengobati gerd atau asam lambung agar aktivitas bisa berjalan dengan lancar.
Asam lambung naik bisa saja terjadi, ketika cairan asam di lambung kembali ke kerongkongan. Di dalam kondisi tersebut, maka bisa menjadikan bagian dada terasa panas seperti terbakar.
Namun, ketika keadaan asam lambung naik sampai ke kerongkongan dan terjadi lebih dari 2 kali. Maka dari itu, hal ini sudah berubah menjadi Gerd atau gastroesophageal reflux disease.
GERD adalah penyakit pencernaan dengan refluks cairan di asam lambung dan berulang dalam jangka waktu panjang. Gangguan asam lambung ini bisa disebabkan, karena melemahnya katup bagian sfingter yang membatasi antara organ lambung dengan saluran kerongkongan.
Pada bagian katup ini akan membatasi cairan dan makanan yang sudah masuk ke lambung agar kembali lagi ke saluran makanan atas. Satu hal perlu diketahui, bahwa cairan asam di lambung ini bisa merusak pada beberapa organ lainnya.
Maka dari itu, cairan asam lambung ini mempunyai sifat berbahaya. Tidak hanya saluran kerongkongan saja yang akan terkena dampaknya, akan tetapi untuk sistem pernapasan juga ikut berbahaya.
Daftar Isi
Gejala Asam Lambung
Tentu saja gangguan asam lambung ini mempunyai beberapa gejala pada tubuh. Hal ini dilakukan supaya seseorang segera melakukan pencegahan atau pengobatan asam lambung sebelum parah. Sebagai berikut beberapa gejala gerd anxiety yang harus diketahui :
- Merasa nyeri panas atau terbakar dibagian perut atas.
- Perasaan yang tidak nyaman di bagian dalam lambung.
- Rasa mudah terasa kenyang dan penuh, padahal hanya mengkonsumsi sedikit makanan.
- Mual dan muntah.
- Mudah terasa kembung dan begah.
Cara Mengobati Gerd atau Asam Lambung Naik
Seperti beberapa penyakit lainnya, untuk asam lambung naik ini bisa disembuhkan. Ada beberapa cara menyembuhkan gerd total dengan alami maupun bahan-bahan kimia, seperti bantuan dokter.
1. Mengubah Gaya Hidup
Cara mengatasi sakit kepala karena asam lambung yang pertama adalah mengubah gaya hidup. Artinya, adalah Anda harus menerapkan gaya hidup jauh lebih sehat dari sebelum-sebelumnya.
Gaya hidup sehat ini juga termasuk makan secara teratur dan kebiasaan yang baik di dalamnya. Ada beberapa langkah guna menerapkan gaya hidup ini, sebagai berikut :
- Melakukan pemantauan dan menerapkan berat badan yang ideal. Di dalam hal ini dilakukan supaya lambung tidak mempunyai tekanan berlebih. ‘
- Menghentikan kebiasaan merokok. Menghirup asap rokok ini juga bisa mengurangi fungsi dan melemahkan bagian katup stingfer esofagus.
- Menghindari mengkonsumsi beberapa jenis makanan maupun minuman yang sudah menjadi pantangan, untuk para penderita asam lambung. Misalnya, makanan berlemak dan makanan dengan sifat asam.
2. Minum Obat Asam Lambung
Cara mengobati gerd selanjutnya, yaitu minum obat asam lambung. Sebagian besar, untuk beberapa orang memilih mengatasi dengan mengkonsumsi obat yang banyak dijual pada beberapa apotek.
Selain bisa menyembuhkan secara cepat, akan tetapi cara ini dianggap sangat ampuh. Namun, untuk obat-obat yang dijual di pasaran ini hanya bisa digunakan mengobati penyakit asam lambung di dalam tahap ringan.
Efek dari obat asam lambung yang paling pertama, yaitu muncul rasa ketergantungan bagi tubuh. Rasa ketergantungan ini muncul. karena memang kebutuhan fisik atau psikologis.
3. Mengkonsumsi Sereal Umbi Garut Nutriflakes
Cara mengobati gerd yang paling ampuh adalah mengkonsumsi sereal umbi garut Nutriflakes. Pada saat memilih cara yang satu ini, maka Anda tidak perlu lagi mengkonsumsi obat yang ampuh untuk penyakit gerd dari bahan-bahan kimia.
Untuk cara yang satu ini adalah mengkonsumsi sereal umbi garut Nutriflakes secara teratur. Sereal umbi garut Nutriflakes merupakan makanan yang mempunyai bahan utama dari umbi garut dan memberikan efek terapi dan mengatasi gangguan asam lambung naik.
Ada banyak bahan-bahan alami yang ada di dalam sereal umbi garut Nutriflakes. Maka dari itu, banyak yang menyebutkan Nutriflakes ini sebagai obat herbal untuk asam lambung gerd. Sereal umbi garut Nutriflakes ampuh di dalam mengatasi masalah asam lambung dan gerd!