Mengenal 5 Kelas Tiket Kereta Api Yang Tak Banyak Orang Tau
5 Kelas Tiket Kereta Api Yang Tak Banyak Orang Tau – Meskipun zaman sudah berkembang pesat, kereta api masih menjadi primadona transportasi umum untuk bepergian. Tiket yang murah, anti macet, serta suguhan pemandangan yang indah menjadi faktor utama kenapa kereta api tak lekang oleh zaman. Terlebih lagi, kereta api saat ini terus berbenah untuk menjadi lebih baik lagi #JadiLebihBaik. Contoh sebagian kecilnya adalah pembaharuan Gerbong kereta, AC untuk segala jenis kereta penumpang, dan juga peningkatan kebersihan gerbong. Semua itu menjadikan ...






